Tag: Cabup-Cawabup Tabanan
DENPASAR, NusaBali - Debat publik Pasangan Calon (Paslon) Bupati-Wakil Bupati Tabanan dalam Pilkada 2024 berlangsung sengit, Rabu (13/11) malam.
DENPASAR, NusaBali - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Tabanan mencatat beberapa evaluasi terhadap pelaksanaan debat terbuka pertama Calon Bupati-Calon Wakil Bupati (Cabup-Cawabup) Tabanan yang diselenggarakan di Bali Sunset Road Convention Center, Denpasar, Kamis (31/10) malam.
TABANAN, NusaBali - Debat publik perdana Pilkada Tabanan 2024 yang digelar di Bali Sunset Road Convention Center (BSCC) Denpasar, Kamis (31/10) malam berlangsung sengit. Dua Pasangan Calon (Paslon) Bupati-Wakil Bupati Tabanan I Nyoman Mulyadi-I Nyoman Ardika (Mulyadi-Ardika) dan I Komang Gede Sanjaya-I Made Dirga (Sandi) saling kritik program.
TABANAN, NusaBali - Pasca melakukan pendaftaran, pasangan Calon Bupati-Calon Wakil Bupati (Cabup-Cawabup) Tabanan I Nyoman Mulyadi-I Nyoman Ardika ‘Sengap’ langsung tancap gas melakukan pembentukan tim pemenangan.
RS Bali Mandara libatkan 53 orang tim dokter terdiri dari berbagai macam keahlian, termasuk dokter kejiwaan dan dokter terkait penggunaan narkotika
TABANAN, NusaBali - Pendaftaran pasangan Calon Bupati-Calon Wakil Bupati (Cabup-Cawabup) Tabanan I Komang Gede Sanjaya-I Made Dirga (Paket SANDI) ke KPU Tabanan bergetar, Kamis (29/8) pukul 10.00 Wita.
TABANAN, NusaBali - Ribuan pendukung mengiringi pendaftaran pasangan Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati (Cabup-Cawabup) Tabanan I Nyoman Mulyadi-I Nyoman Ardika alias Sengap ke Kantor KPU Tabanan, Rabu (28/8).
TABANAN, NusaBali - Koalisi Indonesia Maju (KIM) Plus di Tabanan akhirnya solid mengusung pasangan Calon Bupati-Calon Wakil Bupati (Cabup-Cawabup) I Nyoman Mulyadi-I Nyoman Ardika alias Sengap di Pilkada Tabanan 2024.
TABANAN, NusaBali - Pasangan Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati (Cabup-Cawabup) Tabanan I Nyoman Mulyadi-I Nyoman Ardika alias Sengap bakal mendaftar ke KPU Tabanan pada, Rabu (28/8) besok.
TABANAN, NusaBali - Pasangan Calon Bupati-Calon Wakil Bupati (Cabup-Cawabup) Tabanan dari PDIP I Komang Gede Sanjaya-I Made Dirga (Paket SANDI) akan mendaftar ke KPU Tabanan pada, Kamis (29/8) nanti. Sejumlah persiapan pun sudah dimatangkan. Pada pendaftaran nanti akan melibatkan 500 sekaa baleganjur dan parade budaya Nusantara.
TABANAN, NusaBali - DPP PDI Perjuangan (PDIP) resmi mengusung pasangan I Komang Gede Sanjaya dan I Made Dirga sebagai Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati (Cabup-Cawabup) Tabanan di Pilkada Tabanan 2024. Rekomendasi itu diserahkan di Kantor DPD PDIP Bali oleh Ketua DPD PDIP Bali Wayan Koster, Jumat (22/8).
Koster datang ke Tabanan kemarin untuk melaksanakan konsolidasi jelang Pilkada Tabanan, dia pun meminta kader partai di Tabanan untuk selalu solid
Sanjaya-Dirga belakangan ini terlihat makin ‘mesra’, di sejumlah kegiatan, mereka kompak hadir meskipun Dirga memang bertugas sebagai Ketua DPRD Tabanan
Topik Pilihan
-
-
-
Badung 21 Jan 2025 Jalan Jebol di Lukluk Mulai Diperbaiki
-
Badung 21 Jan 2025 Satpol PP Panggil Pemilik Vila di Canggu
-
-
-
-
-
Berita Foto
Nusa Ning Nusa
Tradisi Makanan Bergizi, Bukan karena Gratis
UPAYA pemerintah untuk menyediakan makan gratis patut diacungi dua jempol. Tujuannya, meningkatkan kesejahteraan masyarakat, khususnya kelompok rentan seperti anak-anak, lansia, dan masyarakat miskin.